...
Laporan Internasional
Call for Inputs on Mental Health and Human Rights – OHCHR

Dewan HAM telah mengadopsi resolusi 52/12 mengenai kesehatan mental dan HAM. OHCHR diminta oleh Dewan HAM untuk menyampaikan laporan komprehensive mengenai tantangan dan cara-cara terbaik untuk merealisasikan pemenuhan HAM terhadap penyandang disabilitas psikososial. Komnas Perempuan turut menyampaikan input untuk pembuatan laporan OHCHR tersebut melalui mekanisme Call for Inputs on Mental Health and Human Rights.


Pertanyaan / Komentar: