Catatan Tahunan
Catahu 2001: Terorisme Seksual Mencekam Perempuan Indonesia
CATAHU (Catatan Tahunan) Komnas Perempuan merupakan satu-satunya dokumen laporan berkala di Indonesia yang mengkompilasi data kasus kekerasan berbasis gender (KBG) terhadap perempuan di tingkat nasional setiap tahunnya. Data dikompilasi dari data kasus kekerasan terhadap perempuan yang dilaporkan ke Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan), ke berbagai lembaga layanan bagi perempuan korban kekerasan dan juga institusi penegak hukum.
Daftar Unduhan Dokumen: