...
Keputusan Sidang Paripurna
Keputusan Sidang Komisi Paripurna VIII Nomor 2260/RT.02/VIII/2024 Tentang Penetapan Sekretaris Jenderal Komnas Perempuan

Komnas Perempuan dalam Sidang Komisi Paripurna VIII di bulan Agustus 2024 membahas hasil rekruitmen Sekretaris Jenderal Komnas Perempuan. Melalui Keputusan II, Sidang Komisi Paripurna memutuskan dan menetapkan Dwi Ayu Kartikasari sebagai Sekretaris Jenderal Komnas Perempuan untuk masa bakti selama satu tahun sejak 1 September 2024 sampai 31 Agustus 2025 dan dapat dipilih kembali berdasarkan hasil evaluasi kerja.


Pertanyaan / Komentar: