16-02-2021 Keputusan Sidang Komisi Paripurna II Nomor 002/SKP/II/2021 Tentang Kajian Tentang Definisi Perempuan
Peng g unaan dan pilihan bahasa berdampak pada pemajuan hak perempuan. Kata yang digunakan oleh masyarakat yang mengacu pada KBBI kerap kali juga masih bias gender. Karena itu Sidang Komisi Paripurna memutuskan melakukan kajian tentang Definisi Perempuan dengan membuat surat rekomendasi kepada KBBI ...
15-02-2021 Keputusan Sidang Komisi Paripurna II Nomor 002/SKP/II/2021 Tentang Advokasi RUU Pelindungan Pekerja Rumah Tangga (PPRT)
Salah satu upaya untuk mengawal dan mengadvokasi pengesahan RUU PPRT, Komnas Perempuan membentuk tim yang terdiri dari Theresia Iswarini, Satyawanti Mashudi, Alimatul Qibtiyah, Veryanto Sitohang dan Maria Ulfah Anshor. Dengan juga membuka ruang bagi Komisioner lainnya untuk turut terlibat. ...
15-02-2021 Keputusan Sidang Komisi Paripurna II Nomor 002/SKP/II/2021 Tentang Advokasi Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS)
Dalam rangka mengadvokasi RUU PKS untuk segera disahkan, Komnas Perempuan membuat keputusan sebagai berikut: Komnas Perempuan menunjuk Andy Yentriyani dan Dewi Kanti untuk melakukan pendekatan kepada Pimpinan DPR RI. Melakukan pendekatan pada semua fraksi untuk melakukan FGD dengan Komnas Perempuan. ...
12-01-2021 Keputusan Sidang Komisi Paripurna I Nomor 001/SKP/I/2020 Tentang Pembagian Tugas/Kerja Masa Transisi
Sidang Komisi Paripurna memutuskan tentang pembagian tugas di masa transisi sebagai berikut: No. Subkom/Gugus Kerja (GK) PJ Komisioner 1 Subkom Pemantauan Mariana Amiruddin, Tiasri Wiandani, Rainy M. Hutabarat, Dewi Kanti, Bahrul Fuad, Veryanto Sitohang, Siti Aminah Tardi 2 Subkom Pendidikan Alima ...
20-10-2020 Keputusan Sidang Komisi Paripurna X Nomor 010/SKP/X/2020 Tentang Advokasi Kebebasan Beragama dan Berkeyakinan (KBB)
Sidang Komisi Paripurna memutuskan tentang Advokasi KBB dilakukan sebagai bagian dari advokasi revisi UU KUHP dan secara terfokus pada UU lain yang relevan termasuk revisi UU Kejaksaan. Advokasi ini dikawal oleh Gugus Kerja Perempuan da ...