16-06-2020 Keputusan Sidang Komisi Paripurna VI Nomor 006/SKP/VI/2020 Tentang Undang-Undang Mineral dan Batu Bara (MINERBA)
Keputusan Sidang Komisi Paripurna tentang Undang-Undang Mineral dan Batu Bara bahwa Komnas Perempuan membuat penyikapan publik mengenai UU Minerba yang dikaitkan dengan UU Omnibus Law terkait isu lingkungan hidup yang berbasis hasil pemantauan dan kaj ...
15-06-2020 Keputusan Sidang Komisi Paripurna VI Nomor 006/SKP/VI/2020 Tentang Rancangan Undang-Undang (RUU) Penghapusan Kekerasan Seksual
Keputusan Sidang Komisi Paripurna tentang RUU Penghapusan Kekerasan Seksual bahwa: Hasil pemantauan Komnas Perempuan menunjukkan Kekerasan Seksual memiliki karakter yang khas berbasis gender sehingga menimbulkan kerentanan khusus pada perempuan dengan dam ...
08-06-2020 Keputusan Sidang Komisi Paripurna VI Nomor 006/SKP/VI/2020 tentang Tindak Lanjut Kerja Sama dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo)
Sidang Komisi Paripurna menyepakati tindaklanjut kerjasama dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) dalam program HERSTORY dengan terlebih dahulu melakukan refleksi pada proses dan kedayagunaan, serta mendiskusikan bersama topik yang akan dibahas. ...
15-04-2020 Keputusan Sidang Komisi Paripurna IV Nomor 004/SKP/IV/2020 Tentang Penyikapan Terhadap Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS)
Keputusan I SKP April 2020 Memutuskan Komisi paripurna memberikan perhatian khusus pada RUU PKS dengan melakukan pertemuan bersama para ahli hukum, serta keputusan Penunjukan Tim yang mengawal advokasi RUU PKS yang terdiri dari Tim Substansi, Tim Lobby dan Tim Kampanye. Selain RUU PKS, Komnas Peremp ...
11-02-2020 Keputusan Sidang Komisi Paripurna II Nomor 002/SKP/II/2020 Tentang Pemulangan WNI yang Terlibat ISIS
Komnas Perempuan pada Sidang Komisi Paripurna II di bulan Februari 2020 membahas isu pemulangan WNI yang terlibat ISIS menyikapi pro dan kontra masyarakat terkait pemulangan ini. Melalui Keputusan XI, Komnas Perempuan memutuskan bahwa penyikapan Komnas Perempuan akan disusun dalam kisi-kisi yang aka ...