29-12-2016 Seri Kertas Kerja Tentang Pluralisme Hukum di Indonesia. Kajian Tentang Hukum dan Penghukuman Dalam Islam. Konsep Ideal Hudud dan Praktiknya.
Buku ini mencoba untuk memberikan pandangan teologis tentang hukum Islam dan realitas bahwa hukum Islam sesunguhnya tidak monolitik, tidak satu wajah, dan tidak tunggal. Beragamnya pendapat atas pelaksanaan hukum Islam yang tidak dapat diadopsi menjadi tunggal, sangat penting menjadi pengetahuan pub ...
28-12-2015 Menggugah Komitmen Perlindungan Negara Terhadap Perempuan Korban Kekerasan : Himpunan Naskah Usulan Terhadap Rancangan Peraturan Perundang - Undangan dan Kajian Implementasi Kebijakan.
Buku ini adalah bagian dari upaya Komnas Perempuan menjalankan tugasnya dalam rangka melaksanakan pengkajian dan penelitian terhadap berbagai peraturan perundang-undangan yang berlaku serta berbagai instrumen internasional yang relevan bagi perlindungan hak-hak asasi ma ...
13-03-2015 Kekerasan Terhadap Perempuan Berbasis Budaya
Budaya memuat sistem pengetahuandan sistem aturan atau nilai-nilai yang digunakan komunitasnya untuk melakukan tindakan. Dalam budaya ini pula norma baikdanburukdibentuk : ketika seorang individu dalam komunitas budaya tersebut(dianggap) melanggar norma dari budaya yang dibentuk, maka yangbersangkut ...
08-10-2014 Mewujudkan Perlindungan Hak-Hak Perempuan Korban Dalam Kebijakan: Himpunan Kertas Posisi dan Kajian dari Berbagai Kebijakan Tahun 2010-2013
Hukum dan perundang-undangan sejatinya hadir untuk menyelesaikan problem masyarakat terutama pihak yang paling rentan. Proses penyusunannya seharusnya didasarkan pada suara korban, ketidakberdayaan masyarakat, kebodohan, kemiskinan, ketidakadilan yang dialami korban dan seterusnya. Buku Me ...
21-04-2014 Hasil Eksaminasi Publik Terhadap Putusan Mahkamah Agung: Permohonan Judicial Review atas Perda Kota Tangerang dan Kabupaten Bantul tentang Pelarangan Pelacuran
Eksaminasi publik adalah forum pengujian terhadap putusan Peradilan, dalam hal ini putusan Mahhamah Agung, oleh sebuah majelis yang terdiri dari sejumlah ahli yang dipercaya memiliki kompetensi di bidangnya dan dinilai publik netral dan berintegritas. Ini juga merupakan bentuk lain upaya merawat dem ...