17-06-2018 Pemotongan dan Perlukaan Genitalia Perempuan (P2GP) : Dalam Persimpangan Antara Tradisi dan Modernitas Penelitian Metode Gabungan Mengenai Medikalisasi P2GP di 17 Kabupaten di 10 Provinsi di Indonesia
Pemotongan/Perlukaan Genitalia Perempuan, selanjutnya diperkenalkan dengan istilah P2GP, mengacu pada prosedur pemotongan alat kelamin perempuan baik sebagian atau keseluruhan atau dalam bentuk apapun yang melukai alat kelamin perempuan, tanpa alasan non-medis (WHO, 2010). Sebuah Penelitian nasional ...
19-03-2018 Pengetahuan Dari Perempuan: Prosiding Konferensi III Seksualitas Viktimisasi dan Penghapusan Kekerasan Seksual
Konferensi ke-3 yang diselenggarakan pada tahun 2017 merupakan bagian dari upaya Komnas Perempuan membangun pengetahuan publik tentang kekerasan seksual sebagai kekerasan berbasis gender, dan mendorong disahkannya Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual oleh DPR-RI. Untuk itu Konferens ...
21-12-2017 Naskah Akademik Rancangan Undang-Undang Tentang Penghapusan Kekerasan Seksual
Penyusunan draf RUU Penghapusan Kekerasan seksual dilakukan sejak tahun 2014 dan disusun melalui berbagai rangkaian diskusi, dialog dan penyelarasan dengan berbagai fakta dan teori. Data pola kekerasan seksual dikembangkan dan dipertajam untuk mencari sistem dan pemulihan yang tepat untuk diusulkan ...
23-11-2017 Keterpaduan Layanan Yang Memberdayakan: Hasil Assesmen P2TP2A di 16 Provinsi
Konsep Layanan terpadu untuk penanganan kasus kekerasan terhadap perempuan dilahirkan atas dasar kebutuhan untuk mendekatkan akses keadilan bagi perempuan korban dan sebagai strategi menjawab kebutuhan korban dalam proses pemulihan. Beragamnya pengalaman kekerasan yang dialami perempuan korban, memb ...
28-09-2017 Perempuan Pembela HAM. Berjuang Dalam Tekanan
Buku ini adalah wujud dari langkah bersama para perempuan pembela HAM di Indonesia untuk bersepakat memperjuangkan hak-haknya sebagai manusia dan juga sebagai perempuan pembela HAM. Tidak terbatas agar diakui di tataran negara, tapi juga sebagai upaya untuk menjalin simpul-simpul kekuatan dari sesam ...