Kabar Perempuan


Penandatanganan Perpanjangan Nota Kesepahaman Bersama dan PKS terkait Kerjasama untuk Pencegahan...

Komnas HAM RI, Komnas Perempuan, Ombudsman Republik Indonesia, KPAI, dan Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban menyelenggarakan Penandatanganan Nota Kesepahaman Bersama dan PKS terkait Upaya...

Sabtu, 17 April 2021Dibaca : 547
Komnas Perempuan Menerima Kunjungan Luring Bidang Perempuan DPP Partai Hanura

Komnas Perempuan menerima kunjungan luring Bidang PerempuanDPP Partai Hanura pada 15 April 2021, pukul 15.00-17.00 wib yang diterimalangsung oleh Ibu Andy Yentriyani, Ketua Komnas Perempuan; Ibu...

Kamis, 15 April 2021Dibaca : 449
Berita Foto: Pertemuan Komnas Perempuan - Duta Besar Uni Eropa

Komnas Perempuan menerima kunjungan "courtesy call" dari Duta Besar Uni Eropa (EU) untuk Indonesia dan Brunei Darussalam, Mr Vincent Piket (Kamis, 15 April 2021). Dalam pertemuan ini, Komnas...

Kamis, 15 April 2021Dibaca : 410
Workshop Penyusunan SOP Pencegahan dan Penanggulangan Kekerasan di Lembaga Pendidikan dan Ormas...

Pada Kamis-Jumat, 08-09 April 2021, Subkomisi Pendidikan Komisi NasionalAnti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) menyelenggarakan WorkshopPenyusunan SOP Pencegahan dan...

Jumat, 9 April 2021Dibaca : 737
Komnas Perempuan Audiensi ke Mabes TNI

Komnas Perempuan Audiensi ke Mabes TNI Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan), pada Selasa 6 April 2021, mengadakan udiensi dengan Panglima TNI yang diterima oleh...

Selasa, 6 April 2021Dibaca : 736
Baleg Meminta Masukan Komnas Perempuan tentang RUU Penghapusan Kekerasan Seksual

Komnas Perempuan dan Jaringan Masyarakat Sipil pada tanggal 29 Maret 2021 menghadiri undangan Badan Legislasi DPR RI untuk memberikan pandangan atau masukan tentang Naskah Akademik dan RUU...

Kamis, 1 April 2021Dibaca : 792
Komnas Perempuan dan Masyarakat Sipil Aceh Membahas Memorialisasi HAM Masa Lalu

Pertemuan konsultasi Komnas Perempuan dengan masyarakat sipil di Aceh tentang memorialisasi damai dan keadilan restoratif terkait pelanggaran ham masa lalu pada tanggal 20-21 Maret 2021

Selasa, 30 Maret 2021Dibaca : 679
Kunjungan Komnas Perempuan di Aceh

Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) melalui Gugus Kerja Perempuan dan Kebhinekaan melakukan pertemuan dengan Gubernur Provinsi Aceh pada hari Rabu, 24 Maret 2021....

Jumat, 26 Maret 2021Dibaca : 1183
Kunjungan Komnas Perempuan Ke Kantor KKR Aceh

Pada hari Selasa, 22 Maret 2021, Komnas Perempuan melakukan kunjungan ke kantor KKR Aceh dalam rangka tindak lanjut perjanjian Komnas Perempuan dan KKR Aceh tahun 2017 – 2021. Kerjasama ini...

Rabu, 24 Maret 2021Dibaca : 659
Konsultasi Komnas Perempuan dengan DPRD Kabupaten Jepara

Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) menerima audiensi dari DPRD Kabupaten Jepara (23/03/2021). Permohonan ini telah disampaikan sebelumnya melalui surat oleh Ketua...

Selasa, 23 Maret 2021Dibaca : 505
Berita Foto: Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 di Lingkungan Komnas Perempuan

Berita Foto: Pelaksanaan vaksinasi COVID-19 di Lingkungan Komnas Perempuan dan Komnas HAM telah dilaksanakan pada hari ini, Senin, 22 Maret 2021, mulai pukul 08.00 – 15.00 WIB. Vaksinasi COVID-19...

Senin, 22 Maret 2021Dibaca : 323
Workshop Pengenalan Kekerasan Berbasis Gender dan Dukungan pada Korban Kekerasan Seksual (8-9...

Hari Perempuan Internasional diperingatisetiap tahunnya pada tanggal 8 Maret untukmerayakan pencapaian dari seluruh perempuan tanpa memandang etnik, sosial,agama dan perbedaan budaya. Hari...

Jumat, 12 Maret 2021Dibaca : 826
Menampilkan 457 sampai 468 dari 531 berita
Menampilkan 457 sampai 468 dari 531 berita
location_on
Jl. Latuharhary No.4B 1, RT.1/RW.4, Menteng, Kec. Menteng, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10310
call
Nomor Telpon/Fax
+62-21-3903963
+62-21-3903922 (Fax)
mail
Surat Elektronik
public
Ikuti Kami
privacy_tip
Disclaimer
Semua materi didalam website komnasperempuan.go.id diperuntukan bagi kepentingan HAM khususnya dalam Kekerasan Terhadap Perempuan di Indonesia
Copyright © 2023. Komnas Perempuan
accessibility_new
Menu Aksesibilitas